PRIDE HOMESCHOOLING

Jl.Markisa Blok A no. 11 Cinere Depok (021)754-555-8

PRIDE HOMESCHOOLING

Dengan mencari dan Berspekulasi maka kita akan belajar dan mendapatkan hal-hal yang baru

PRIDE HOMESCHOOLING

Jadikan buku adalah sahabat karibmu karena ia akan membimbingmu kearah kebaikan.

PRIDE HOMESCHOOLING

Pengetahuan akan membawa kita kepada kesempatan untuk membuat perbedaan

PRIDE HOMESCHOOLING

Menuliskan impian dan cita2mu secara tertulis terbukti membantu kamu untuk bisa mewujudkannya. So write down your dreams. Now!!!.

contact

foxyform

Minggu, 03 September 2017

Tips Agar Tidak Ngantuk Saat Belajar di Kelas

Tips sederhana namun efektif bagi anak yang sering mengantuk di kelas

Pendidikan anak merupakan salah satu prioritas yang tak bisa dikompromikan. Sebagai orangtua, Anda pasti ingin anak Anda mendapatkan pendidikan terbaik di sekolah yang reputasinya baik pula. Akan tetapi, Anda tidak bisa selalu memantau apa saja yang terjadi selama anak berada di sekolah.
Dalam banyak kasus, anak usia sekolah akan tertidur selama pelajaran di kelas berlangsung.Hal ini tentu akan merugikan anak Anda sendiri dalam jangka panjang.Oleh karena itu, simak baik-baik tips agar anak mengantuk di kelas berikut ini. 
1. Tidur yang cukup di malam hari
2. Jauhkan kesibukan lain saat kamu akan tidur malam
3. Bangun pagi tepat waktu
4. Olah raga ringan
5. Biasakan sarapan yang sehat & bergizi

Selamat mencoba moms,semoga bermanfaat bagi kelangsungan belajar anak-anaknya disekolah.Jangan lupa kunjungi terus site kami: www.pridehomeschooling.com untuk menambah informasi tentang dunia sekolah,anak & orangtua.

Ajari Anak Anda Berilaku Hidup Bersih dan Sehat Sejak Dini

Ajari Anak Anda Berilaku Hidup Bersih dan 

Sehat Sejak Dini

 

Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) yaitu sekumpulan perilaku yang dipraktekkan atas dasar kesadaran sebagai upaya agar dirinya sehat dan aktif membantu kesehatan masyarakat di sekitarnya.

Pada anak usia 6-12 tahun PHBS dilakukan tidak hanya di lingkungan rumah tapi juga di lingkungan sekolah. PHBS pada usia dini baik untuk mendidik dan menanamkan kesadaran akan pentingnya kebersihan sebagai upaya menjaga kesehatan diri dan lingkungan. Upaya PHBS yang dapat dilakukan pada usia anak-anak diantaranya:


  1. Mencuci tangan dengan air bersih yang mengalir dan sabun
  2. Makan sayur buah dan daging
  3. Jajan di kantin sekolah yang sehat
  4. Menggosok gigi secara teratur
  5. Mandi dan keramas teratur
  6. Membuang sampah pada tempatnya
  7. Tidak merokok
  8. Menimbang berat badan dan mengukur tinggi badan setiap bulan
  9. Mengikuti kegiatan olah raga di sekolah
  10. Memberantas jentik nyamuk secara rutin
  11. Buang air besar dan buang air kecil di jamban sekolah
  12. Tidur yang cukup

    Demikian beberapa upaya PHBS pada usia dini.Dear parents,lakukanlah secara konsisten agar anak terbiasa dengan pola hidup sehatnya agar pertumbuhan dan kesehatan anak anda selalu terjaga.

    Anda mencari lingkungan pendidikan yang baik,bersih,aman dan nyaman bagi anak anda? kami disini punya solusinya! kunjungi site: www.pridehomeschooling.com

Bahaya Minuman Bersoda Bagi Kesehatan

DAMPAK BURUK BAGI TUBUH JIKA TERLALU SERING MENGKONSUMSI MINUMAN BERSODA

Banyak orang, terutama anak usia sekolah  dan remaja suka minum soda atau minuman ringan yang berkarbonasi (carbonated soft drinks). Coca Cola, Pepsi Cola, Fanta, and Sprite adalah minuman yang amat populer. Tapi, tahukah mereka bahayanya bagi kesehatan mereka?

 Menurut satu penelitian di Eropa, 1 minuman kaleng soda per hari bisa meningkatkan resiko penyakit diabetes / gula dan stroke.

Banyak ahli yakin bahwa terlalu banyak fruktosa dalam minuman ringan bisa meningkatkan tekanan darah yang akhirnya menyebabkan jantung “terbakar” (heartburn). Soft Drink juga menyebabkan Sindrom Metabolik/Pencernaan, termasuk kombinasi gejala darah tinggi, kegemukan (obesitas), kolesterol tinggi, gagal ginjal, dan perlawanan insulin (insulin resistance).
Terlalu banyak mengkonsumsi Soda lonjakan gula darah dan insulin, yang dapat menyebabkan peradangan dan resistensi insulin, yang keduanya dapat meningkatkan risiko stroke, penyakit jantung, diabetes, obesitas dan kanker.
Dosis besar fruktosa dari kedua sukrosa (gula dapur) dan sirup jagung fruktosa tinggi mungkin sangat merugikan kesehatan Anda karena dapat menyebabkan akumulasi metabolik racun lemak perut metabolik, kelainan kolesterol – termasuk trigliserida tinggi dan menurunnya tingkat HDL (kolesterol baik) – dan penyakit hati berlemak yang berkaitan dengan nonalkohol.
Soda juga berhubungan dengan gejala penyakit refluks gastro-esofagus, ketika kebocoran isi perut kembali dan menyebabkan sensasi terbakar di kerongkongan. Sementara minum soda tidak diketahui menyebabkan bisul, hal ini dapat menyebabkan gejala memburuk.Mulai dari sekarang himbau selalu anak-anak anda,juga keluarga anda agar jangan terlalu sering mengkonsumsi minuman bersoda demi kesehatan mereka.