contact

foxyform

Minggu, 03 September 2017

Tips Agar Tidak Ngantuk Saat Belajar di Kelas

Tips sederhana namun efektif bagi anak yang sering mengantuk di kelas

Pendidikan anak merupakan salah satu prioritas yang tak bisa dikompromikan. Sebagai orangtua, Anda pasti ingin anak Anda mendapatkan pendidikan terbaik di sekolah yang reputasinya baik pula. Akan tetapi, Anda tidak bisa selalu memantau apa saja yang terjadi selama anak berada di sekolah.
Dalam banyak kasus, anak usia sekolah akan tertidur selama pelajaran di kelas berlangsung.Hal ini tentu akan merugikan anak Anda sendiri dalam jangka panjang.Oleh karena itu, simak baik-baik tips agar anak mengantuk di kelas berikut ini. 
1. Tidur yang cukup di malam hari
2. Jauhkan kesibukan lain saat kamu akan tidur malam
3. Bangun pagi tepat waktu
4. Olah raga ringan
5. Biasakan sarapan yang sehat & bergizi

Selamat mencoba moms,semoga bermanfaat bagi kelangsungan belajar anak-anaknya disekolah.Jangan lupa kunjungi terus site kami: www.pridehomeschooling.com untuk menambah informasi tentang dunia sekolah,anak & orangtua.

0 komentar:

Posting Komentar